Respon Cepat Kepolisian, Proyek Urugan di Sukaraya Dihentikan Karena Jalan Licin

- Jurnalis

Sabtu, 26 Juli 2025

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

RADARCenter, KABUPATEN BEKASI – Mengakibatkan jalan licin dan pengendara terjatuh, Proyek pengurugan di Desa Sukaraya, Kecamatan Karang Bahagia, Kabupaten Bekasi, dihentikan sementara oleh kepolisian.

Kanit Lantas Cikarang Utara AKP Carmin, SH hari ini jam 08.30 mendatangi lokasi di Kampung Sukamantri Sukaraya di Jalan Raya Pilar Sukaraya Sukatani yang viral di media sosial pengendara jatuh akibat jalan licin. Sabtu (26/07/2025).

Dirinya menyebut, jalan licin dikarenakan ceceran tanah dari truk pengangkut yang sedang melakukan pengurukan di proyek wilayah Desa Sukaraya tersebut.

“Giat yang dilakukan menghimbau kepada penanggung jawab proyek agar menghentikan sementara dikarenakan ada pipa PDAM bocor sehingga menambah licinnya jalan. ‘ ungkap Kanit Lantas AKP Carmin, sabtu (26/07/2025)

Selain itu Polsek Cikarang juga memerintahkan untuk segera membersihkan sisa kotoran tanah yang ada di jalur jalan tersebut dan juga agar berkoodinasi dengan PDAM.

Baca Juga :  Forkopimda Kabupaten Bekasi Hadiri Acara Pisah Sambut Kajari

Keluhan lain pun disampaikan oleh Jamal salah satau pengendara yang melintas, dirinya mengatakan bahwa proyek pengurugan dinilai tidak mengenal waktu.

“Bukan hanya tanah yang berserakan di jalan saja, tapi di jam sibuk seperti jam sekolah maupun jam masyarakat beraktifitas itu dari siang hingga malam jalan terus, sehingga berdampak menimbulkan kemacetan.” ujarnya.

Dirinya berharap agar pemerintah dapat menertibkan jam masuk mobil urugan ke proyek tersebut, agar tidak menggangu lalulintas pengendara yang melalui jalur pilar Sukatani. (RC/Hasrul)

Follow WhatsApp Channel www.radarcenter.info untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Forkopimda Kabupaten Bekasi Hadiri Acara Pisah Sambut Kajari
Serius Sikapi Pembangunan Pintu Air Desa Sukadarma, Kepala KorLap Jawa Barat DPP LSM SIRA Akan Layangkan Surat ke Dinas.
Direktur Levante UD Terkesima Talenta Indonesia, 20 Pemain Kab. Bekasi Siap Dikirim ke Spanyol
Akibat Pintu Air Rusak, Air Kali Ciherang Meluap Banjiri Sawah Petani, Hasil Panen Tidak Bagus Bahkan Terancam Gagal Panen.
Bupati Bekasi Diminta Evaluasi Rangkap Jabatann Ketua BPD Sumbereja
Journalists Are Not the Enemy, Oknum Guru Di Kab. Bekasi Lecehkan Profesi Wartawan
Diduga Kurangi Volume Beton, KPK PEPANRI Minta DSDABMBK Evaluasi Proyek Yang Dikerjakan CV. Pelita Karya
GMBI Distrik Kabupaten Bekasi Dukung Penuh Keputusan Bupati Menunjuk Ade Efendi Zarkasih Sebagai Dirus PDAM Tirta Bhagasasi

Berita Terkait

Sabtu, 26 Juli 2025 - 11:44 WIB

Respon Cepat Kepolisian, Proyek Urugan di Sukaraya Dihentikan Karena Jalan Licin

Sabtu, 26 Juli 2025 - 11:39 WIB

Forkopimda Kabupaten Bekasi Hadiri Acara Pisah Sambut Kajari

Rabu, 23 Juli 2025 - 10:56 WIB

Serius Sikapi Pembangunan Pintu Air Desa Sukadarma, Kepala KorLap Jawa Barat DPP LSM SIRA Akan Layangkan Surat ke Dinas.

Selasa, 8 Juli 2025 - 15:58 WIB

Direktur Levante UD Terkesima Talenta Indonesia, 20 Pemain Kab. Bekasi Siap Dikirim ke Spanyol

Senin, 9 Juni 2025 - 13:08 WIB

Akibat Pintu Air Rusak, Air Kali Ciherang Meluap Banjiri Sawah Petani, Hasil Panen Tidak Bagus Bahkan Terancam Gagal Panen.

Berita Terbaru

Kabupaten Bekasi

Forkopimda Kabupaten Bekasi Hadiri Acara Pisah Sambut Kajari

Sabtu, 26 Jul 2025 - 11:39 WIB